Sebuah catatan kecil tentang ilmu, dakwah, jihad, jamaah, keadilan, kesejahteraan, tegaknya hukum, mulkiyah, rububiyah, uluhiyah, asma wa sifat,Marifah, Thaghut, Negara Islam, Tauhid, demokrasi, hukum islam, doa, shalat

Minggu, November 1

Kesejahteraan Rakyat (mimpi...)!

Sudah setengah abad lebih kita merdeka. Tetapi rakyat miskin dan pengangguran masih menjadi masalah serius di negeri ini. Anehnya pemerintah seolah-olah menganggap bahwa kemiskinan ditahun 2009 semakin berkurang yaitu sekitar 14,87% (tahun 2008 15,42%).



Sangat bertentangan sekali dengan kenyataan yang ada. Lihat saja semakin banyaknya pengangguran, pemutusan hubungan kerja dan juga upah kerja terutama didaerah yang sangat rendah. Keadaan ini semakin menambah berat beban rakyat. Lebih parah lagi ketika para pejabat negara minta dinaikkan gaji mereka, padahal kehidupan mereka sudah sangat2 layak bila dibanding dengan kehidupan rakyat yang tak tentu arah.

Kesejahteraan Rakyat (mimpi...)! Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Muhasabah Diri

0 komentar:

Posting Komentar

Terima Kasih atas komentar anda mudah-mudahan tidak bosan untuk berkunjung pada blog yang sederhana ini